Langkah – langkah Pendaftaran
1. Buka https://business.flip.id/signup
2. Isi data dengan benar
● Isi Nama Lengkap : isi dengan Nama Penanggung Jawab sesuai eKTP
● Isi Email Bisnis : isi dengan email resmi lembaga / yayasan
● Nama Bisnis : isi nama lembaga / yayasan Anda dengan benar
● Tipe Bisnis : pilih Badan Usaha
● Buat ID Flip dengan format “ep_nama lembaga” contoh “ep_mialfalah” atau “ep_klinikmnd” atau “ep_ppbahrululum”
● Isi nomor hp wa aktif dan kata sandi,
● lalu klik Buat Akun.
3. Lalu, Flip akan mengirimkan email verifikasi ke email yang sudah didaftarkan sebelumnya.
4. Cek email masuk dari Flip pada Inbox/kotak masuk email yang sudah didaftarkan sebelumnya,
klik Verifikasi Email agar email yang didaftarkan terverifikasi.
5. Pastikan nomor handphone yang tertampil benar, lalu klik Kirim Kode OTP
melalui SMS atau WhatsApp.
6. Pastikan nomor handphone yang tertampil benar, lalu klik Kirim Kode OTP melalui SMS atau WhatsApp.
7. Masukan data personal dan detail usaha.
Langkah – langkah Pendaftaran
8. Masukan data personal dan detail usaha.
Langkah – langkah Pendaftaran
9. Unggah dokumen identitas perusahaan yang dibutuhkan, lalu klik Selanjutnya.
Langkah – langkah Pendaftaran
10. Lalu, Cek kembali seluruh data yang sudah Anda masukkan sebelumnya. Jika sudah dipastikan benar klik Submit Verifikasi. Pahami seluruh syarat dan ketentuan, lalu tunggu 1×24 jam untuk proses verifikasi akun Anda.
Jika Akun Anda sudah Terverifikasi
11. Masuk kembali ke Akun Flip Business Anda. Masuk ke menu Developer, lalu klik Kelola API
12. Salin 2 Key tersebut dan infokan ke Admin Tiket Support 6282210880001
13. Tim Indoweb akan memproses integrasi dan uji coba pembayaran pada aplikasi, Jika proses ini sudah selesai akan diinfokan oleh Admin Tiket Support
Terima Kasih